20 Video Musik Grup K-Pop yang Paling Banyak Ditonton di YouTube, Grup Manakah yang Memimpin?

- 18 Juni 2022, 18:20 WIB
20 video musik grup K-Pop yang paling banyak ditonton di YouTube, salah satunya TOMBOY dari (G)I-DLE.
20 video musik grup K-Pop yang paling banyak ditonton di YouTube, salah satunya TOMBOY dari (G)I-DLE. /Tangkapan Layar Youtube/ (G)I-DLE Official Youtube Channel.

BERITASUKOHARJO.com – Tahun 2022 sudah berjalan hampir enam bulan lamanya, sederet grup K-Pop di tahun ini ramai merilis lagu, mini album, maupun album secara penuh.

Grup K-Pop telah mewarnai industri musik dengan karya-karya mereka yang mengagumkan dan juga menjadi populer saat ini.

Hal itu dibuktikan dengan banyaknya orang yang menonton video musik dari setiap grup K-Pop yang merilis lagu baru di sepanjang tahun 2022 ini.

Baca Juga: Simak! Lagu Grup K-Pop yang Mencuri Perhatian Selain dari Lagu Utama Mereka

Dikutip BeritaSukoharjo.com dari laman Koreaboo, inilah 20 video musik grup K-Pop yang populer berdasarkan jumlah penayangan di YouTube.

  1. “TOMBOY” - (G)I-DLE

Dilihat: 130,2 juta

Suka: 2,27 juta

  1. “WA DA DA” - Kep1er

Dilihat: 117,8 juta

Suka: 2,42 juta

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah