BTS Telah Bertemu Presiden Joe Biden. Ini yang Didiskusikan

- 30 Mei 2022, 18:43 WIB
Grup band boy BTS telah bertemu dengan Presiden Joe Biden di Washington dan berdiskusi mengenai cara mengatasi kejahatan kebencian anti-Asia
Grup band boy BTS telah bertemu dengan Presiden Joe Biden di Washington dan berdiskusi mengenai cara mengatasi kejahatan kebencian anti-Asia /Instagram/@bts.bighitofficial

BERITASUKOHARJO.com - Saat ini, grup Boy Korea Selatan yang tak lain adalah BTS telah bertemu dengan Presiden Joe Biden di Washington.

Pasti banyak yang telah mengenal grup band yang satu ini, BTS terkenal sebagai Bangtan Boyd. Grup yang terdiri dari tujuh personil.

Minggu kemarin, grup BTS diketahui bahwa mereka telah bertemu dengan Presiden AS Joe Biden.

Baca Juga: Resep Klepon yang Super Kenyal

Mengutip laporan dari Yonhap pada hari Senin, tujuan BTS untuk bertemu dengan Presiden Joe Biden untuk berdiskusi mengenai mengenai bagaimana cara mengatasi kejahatan kebencian anti-Asia.

Grup band boy tersebut dinyatakan tiba di Bandara Internasional Dulles. .

Saat itu juga, ada banyak para penggemar yang telah menunggu mereka di Bandara tersebut.

Baca Juga: Livy Renata Meminta Maaf Usai Memberi Komentar Terkait Pencarian Eril Di Swiss

Para penggemar menyambut BTS untuk bertama kalinya grup band tersebut berkunjung ke Gedung Putih pada hari Selasa.

“Fenomena K-pop global akan bergabung dengan Biden untuk membahas penyertaan dan representasi Asia, dan untuk mengatasi kejahatan kebencian dan diskriminasi anti-Asia yang telah menjadi masalah yang lebih menonjol dalam beberapa tahun terakhir,” ungkap pihak Gedung Putih.

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah