Inilah 15 Boy Group dan Girl Group K-Pop Generasi Keempat dengan Penjualan Album Terlaris

- 22 Mei 2022, 16:52 WIB
Ilustrasi. 15 boy group dan girl group K-Pop generasi keempat dengan penjualan album terlaris.
Ilustrasi. 15 boy group dan girl group K-Pop generasi keempat dengan penjualan album terlaris. /Kompilasi foto dari Soompi.com
  1. TXT

TXT memulai debutnya pada 4 Maret 2019, dan saat ini, mereka telah menghasilkan 3,60 juta penjualan album.

  1. ENHYPEN

ENHYPEN memulai debutnya pada 30 November 2020, dan saat ini, mereka telah menghasilkan 3.37 juta penjualan album.

Baca Juga: Cacar Monyet Mencapai Lebih Dari 100 Kasus di Eropa dan Diperkirakan Akan Terus Naik

  1. ATEEZ

ATEEZ memulai debutnya pada 24 Oktober 2018, dan saat ini, mereka telah menghasilkan 2,92 juta penjualan album.

  1. TREASURE

TREASURE memulai debutnya pada 7 Agustus 2020, dan saat ini, mereka telah menghasilkan 1,87 juta penjualan album.

  1. AB6IX

AB6IX memulai debutnya pada 22 Mei 2019, dan saat ini, mereka telah menghasilkan 887,0 ribu penjualan album.

Baca Juga: Drama Doctor Lawyer Merilis Poster Resmi, Para Pemain Berikan Tatapan Serius

  1. CRAVITY

CRAVITY memulai debutnya pada 14 April 2020, dan saat ini, mereka telah menghasilkan 827,8 ribu penjualan album.

  1. ONEUS

ONEUS memulai debutnya pada 9 Januari 2019, dan saat ini, mereka telah menghasilkan 664,0 ribu penjualan album.

  1. X1

X1 memulai debutnya pada 27 Agustus 2019, dan saat ini, mereka telah menghasilkan 654,2 ribu penjualan album.

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x