Hari Terakhir Oktober 2023, Ternyata Harga Emas Logam Mulia Turun Jadi Segini!

- 31 Oktober 2023, 10:30 WIB
Update harga emas logam mulia per 31 Oktober 2023
Update harga emas logam mulia per 31 Oktober 2023 /Pexels/Zlaťáky.cz.

BERITASUKOHARJO.com - Memasuki pengujung bulan, 31 Oktober 2023, harga emas logam mulia ternyata mengalami sedikit penurunan.

Dipantau BeritaSukoharjo.com dari laman resmi Logam Mulia, harga emas logam mulia turun tipis sebesar Rp4.000.

Pada hari Senin kemarin, harga emas logam mulia untuk satu gramnya berada pada angka Rp1.135.000, tetapi turun menjadi Rp1.131.000 pada hari ini.

Berikut daftar lengkap harga emas logam mulia dalam semua besaran gram pada hari Selasa, 31 Oktober 2023. Simak hingga tuntas!

Baca Juga: Hadiah Buat Si Kecil! Bikin Tempat Pensil Minion Lucu Cuma Modal Botol Bekas AQUA, Produktif Banget

Emas Batangan - 0.5 gr

Harga (belum termasuk pajak): Rp615.500

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x