6 Tips Bijak Menggunakan Paylater di Hari Raya Idulfitri, Keuanganmu Bisa Terselamatkan, loh

- 12 April 2023, 20:10 WIB
Ilustrasi - tips bijak menggunakan paylater di Idulfitri
Ilustrasi - tips bijak menggunakan paylater di Idulfitri /Freepik/user18526052

BERITASUKOHARJO.com – Sudah mau Hari Raya Idulfitri banyak keinginan yang mau dibeli. Akan tetapi, tabungan Hari Raya atau THR belum cair, tenang ada paylater yang bisa digunakan. Penggunaan paylater juga harus didampingi dengan sikap bijak agar keuangan bisa aman.

Keperluan di Hari Raya Idulfitri memang lebih banyak, berkaitan dengan kue, amplop Lebaran, hingga pakaian Lebaran yang baru. Saat ini orang-orang lebih mudah untuk melakukan pinjaman uang dalam waktu yang cepat dengan paylater.

Namun ingat, meskipun paylater bisa memenuhi keinginanmu di Hari Raya Idulfitri, kamu harus tetap berhemat. Karena bagaimanapun paylater merupakan utang yang harus tetap dibayarkan. Oleh sebab itu, simak tips bijak menggunakan paylater di Hari Raya Idulfitri berikut ini.

Dilansir BeritaSukoharjo.com dari laman Instagram resmi Otoritas Jasa Keuangan atau OJK @ojkindonesia, berikut tips bijak menggunakan paylater untuk merayakan Hari Raya Idulfitri.

Baca Juga: Kapan Valorant Night Market 2023 Selanjutnya? Catat Semua Info Lengkapnya di Sini

“Bijak Menggunakan PayLater untuk Kebutuhan Lebaran. Sobat OJK, Menjelang lebaran biasanya ada banyak kebutuhan yang ingin dipenuhi," tulis OJK di postingannya.

"PayLater bisa lho menjadi salah satu cara untuk memenuhi kebutuhan lebaran kamu nih Sobat, tapi jangan sampai konsumtif ya! Ingat, PayLater adalah utang yang harus dilunasi,” pungkas OJK.

1. Cek Kebutuhanmu

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x