Siap Hadapi Resesi Ekonomi, Ini Dia 5 Ide Side Income yang Bisa Kamu Coba

- 15 Maret 2023, 07:55 WIB
Ilustrasi - ide side income saat resesi ekonomi
Ilustrasi - ide side income saat resesi ekonomi /Freepik/fabrikasimf

4. Crypto Related Work

Pekerjaan satu ini bisa kamu pilih jika kamu menginginkan pekerjaan yang bisa kamu kerjakan di mana saja.

Bahkan kamu tidak perlu tatap muka, hanya perlu menggunakan suara saja, punya skill di bidang developer, engineering, dan graphic design. Ide side income satu ini cocok buat kamu coba.

Pada penghasilan pekerjaan ini, kamu bisa mendapatkan kisaran mulai dari Rp2 juta hingga Rp50 juta per bulan.

5. Side Income Minim Modal

Kamu bisa mencoba memiliki income dari pekerjaan seperti dropshipper, agen properti, bisnis asuransi, bisnis bisnis partner asuransi, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Sambut Ramadan dengan Shopee Big Sale 2023: Temukan Promo Terbaik di Berbagai Kategori Produk

Atau kamu juga bisa buka jasa titip atau biasa disingkat jastip jika kamu suka bepergian dari kota satu ke kota lain, atau bahkan ke luar negeri.

Meski terbilang menggiurkan dari ide-ide side income tersebut, akan tetapi semua hal tersebut tidak bisa didapatkan dengan secepat dan semudah itu, ya.

Kamu perlu melakukannya dengan konsisten dan pantang menyerah apabila beberapa waktu tertentu tidak bisa mendapatkan hasil yang sesuai.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah