Ide Bisnis Hits 2023 yang Bisa Dijadikan Inspirasi Usaha di Bulan Ramadhan, yuk Panen Cuan

- 9 Maret 2023, 08:27 WIB
Ide bisnis yang direkomendasikan di bulan Ramadhan, salah satunya "all you can eat"
Ide bisnis yang direkomendasikan di bulan Ramadhan, salah satunya "all you can eat" /Freepik/jiboom.

Namun, all you can eat yang dimaksud pada artikel ini adalah ide bisnis layaknya all you can eat yang juga menyajikan konsep barbeque.

Pengunjung mempunyai eksperimen seperti di drama korea karena bisa memanggang daging sapi, memasak sup, dan memanggang makanan laut lainnya. Hal tersebut yang menjadikan bisnis all you can eat semakin banyak pengunjung.

Baca Juga: 10 Tips agar Pengajuan KUR BRI 2023 Disetujui, Siapkan Hal ini untuk Mempercepat Proses Pencairan

Jika tertarik dengan bisnis all you can eat, kamu bisa bekerjasama dengan franchise yang sudah memiliki nama sehingga kau bisa mendapatkan keuntungan yang maksimal.

Selain itu, dengan kerjasama dengan franchise, kamu juga tidak perlu memikirkan bahan-bahan yang dibutuhkan untuk memulai bisnis.

Seperti misalnya perlengkapan bisnis dan lainnya karena sudah disediakan oleh pihak franchise. Bahkan promosi juga sudah disediakan oleh pihak tersebut.

Baca Juga: Rekomendasi Ide Hampers Ulang Tahun 2023! Dimsum Cayo Cinere, Harga Kaki Lima Kualitas Bintang Lima

4. Dessert Box

Makanan manis juga merupakan salah satu usaha yang menjanjikan saat ini karena banyak sekali pelaku bisnis yang membuka usaha dessert box.

Bisnis makanan manis bisa diawali dengan modal kecil dan dimulai dari rumah. Selain itu, bisnis dessert box juga bisa dipasarkan melalui media sosial agar dapat menjangkau pelanggan lebih luas dan lebih banyak.

Ide bisnis dessert box ini bisa dijadikan ladang usaha pada bulan Ramadhan maupun saat Lebaran karena makanan manis dessert box memiliki rasa yang enak dan disukai hampir semua kalangan.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah