6 Rekomendasi Wisata Pantai di Gorontalo Paling Populer dan Terjangkau, Ada yang Mirip Maldives!

- 4 Agustus 2023, 13:38 WIB
6 rekomendasi wisata pantai paling poluler di Gorontalo
6 rekomendasi wisata pantai paling poluler di Gorontalo /Instagram @pulausaronde

Baca Juga: 5 Tempat Makan Sate di Bukittinggi, Paling Enak dan Favorit Wisatawan, Harga Terjangkau!

5. Pulau Saronde

Wisata Pantai Pulau Saronde
Wisata Pantai Pulau Saronde Instagram @pulausaronde

Terletak di Desa Ponelo, Kabupaten Gorontalo Utara, Pulau Saronde menjadi destinasi wisata pantai dengan pesona dan daya tarik yang paling menarik di kancah domestik maupun internasional.

Pulau Saronde memiliki bentangan pantai pasir putih yang bersih dan lembut. Selain itu, pulau Saronde juga memiliki daratan yang ditumbuhi pohon cemara  rindang dan bisa dijadikan tempat camping.

Air laut di pulau Saronde juga sangat jernih, kamu bisa melihat berbagai macam terumbu karang dan ikan-ikan secara langsung.

6. Pantai Kurenai

Wisata Pantai Kurinai.
Wisata Pantai Kurinai. Instagram @uncee

Pantai Kurenai menjadi salah satu tujuan wisata yang paling populer bagi masyarakat gorontalo. Lokasinya sangat strategis dan dekat dari pusat Kota Gorontalo sekitar 15 menit.

Pantai yang letaknya berada di Kecamatan Kabila Bone, Kabupaten Bone Bolango menyajikan pemandangan pasir putih yang lembut dan indah. Saat air surut, di pantai ini terdapat banyak sekali bintang laut.

Selain menjadi tempat wisata pantai yang paling populer di Gorontalo, pantai Kurenai juga merupakan salah satu destinasi wisata yang sangat terjangkau. Tiket masuknya hanya Rp5.000 saja.

Demikianlah, 6 rekomendasi wisata pantai di Gorontalo dengan berbagai macam keindahan alam yang wajib dikunjungi.***

Halaman:

Editor: Dhea Claudia Buhang

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x