AKHIR PEKAN AJAK BOCIL KE SINI! 4 Rekomendasi Tempat Wisata Ramah Anak di Malang yang Seru dan Penuh Edukasi

- 20 Juli 2023, 20:47 WIB
4 Rekomendasi Tempat Wisata Ramah Anak di Malang yang Seru dan Penuh Edukasi
4 Rekomendasi Tempat Wisata Ramah Anak di Malang yang Seru dan Penuh Edukasi /Instagram.com/@dolisky

 

Baca Juga: MAU TRAVELLING SENDIRIAN? Wanita Wajib Tahu 7 Tips agar Selama Perjalanan Aman, Nyaman, dan Menyenangkan!

Salah satu atraksi yang menarik di Jatim Park 1 adalah Museum Tubuh, di mana pengunjung dapat belajar tentang struktur tubuh manusia dan organ-organ yang ada di dalamnya.

Selain itu, Jatim Park 1 menyediakan kurang lebih dari 60 wahana permainan. Wahana-wahana ini mencakup berbagai tingkat kesulitan dan kecepatan, mulai dari permainan anak-anak hingga yang lebih ekstrim untuk orang dewasa.

Taman wisata ini juga memiliki kolam renang untuk anak-anak dan dewasa yang dilengkapi dengan seluncuran dan area bermain air yang aman untuk anak-anak.

2. Museum Angkut

Museum Angkut
Museum Angkut Instagram @fazriarizki_

Museum Angkut adalah sebuah museum transportasi dan tempat wisata modern yang terletak di Jl. Terusan Sultan Agung No.2, Ngaglik, Kec. Batu, Kota Batu, Jawa Timur.

Baca Juga: EKSOTIS DAN KOMPLIT! Rekomendasi 5 Wisata Trenggalek Akhir Bulan, Ada River Tubing Liburan Makin Seru!

Museum Angkut memiliki lebih dari 300 koleksi jenis angkutan, mulai dari angkutan tradisional hingga angkutan modern yang berasal dari berbagai negara.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x