4 Rekomendasi Tempat Wisata Kuliner di Jogja yang Terkenal Enak, No. 3 Ada Warung Kopi Legendaris

- 19 Juli 2023, 15:47 WIB
4 rekomendasi tempat wisata kuliner enak di Jogja.
4 rekomendasi tempat wisata kuliner enak di Jogja. /Instagram.com/totoscmm/

Buat kamu yang lagi cari tempat sarapan, kamu bisa datang ke warung yang satu ini. Lokasinya ada di Jalan Kaliurang No.KM.16, Area Sawah, Pakembinangun, Kec. Pakem, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Warung Kopi Klotok ini buka setiap hari dari jam 7 pagi sampai jam setengah 10. Kuliner yang bisa kamu nikmati ada makanan tradisional dan pisang gorengnya yang terkenal enak.

Tempat wisata kuliner ini sudah menjadi langganan presiden, pejabat, dan artis saat berkunjung ke Jogja.

4. Sate Klatak Pak Pong

Sate Klatak Pak Pong.
Sate Klatak Pak Pong. Instagram.com/totoscmm/

Rekomendasi yang terakhir masih tentang kuliner sate, yaitu sate klatak Pak Pong. Lokasi dari rekomendasi terakhir ini ada di Jl. Sultan Agung No.18, Jejeran II, Wonokromo, Kec. Pleret, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Tempat Nongkrong Asik dan Estetik di Solo, Pilihan Tepat Kumpul Bareng Teman

Tempat wisata kuliner ini buka setiap hari, mulai pukul 9 pagi sampai pukul 11 malam. Buat kamu yang cari tempat kuliner malam, kamu bisa datang di tempat ini.

Itulah 4 rekomendasi tempat wisata kuliner yang bisa kamu pilih saat liburan ke Jogja. Selamat kulineran.***

Halaman:

Editor: Uswatul Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah