HITS dan INSTAGRAMABLE, 4 Wisata Kuliner Dekat Malioboro di Akhir Pekan, No 5 Pernah dikunjungi Presiden RI

- 20 Mei 2023, 13:25 WIB
Ayom
Ayom /instagram @diarycoffejkt

Lokasi dari tempat wisata dekat Malioboro ini berada di Sukunan, area sawah, Banyuraden, Kecamatan Gamping, Kabupaten Sleman, DIY. Jarak dari Malioboro ke tempat wisata ini cukup 15 menit saja.

Baca Juga: Rose BLACKPINK Berbicara Menjadi Pusat Perhatian, Pentingnya BLINK, Album R, dan Banyak Lagi

Selain sebagai tempat wisata rekreasi, di ayom Jogja ini juga menjadi wisata kuliner dengan berbagai menu, mulai dari lokal hingga internasional. Yang membuat café ini hits ini berbeda dengan café yang lainnya adalah terletak pada ornamen-ornamen yang banyak di dalam ayom Jogja.

2. Secret Garden

Secret Garden Jogja
Secret Garden Jogja instagram @secretgardenjogja

Kamu dapat mengisi liburan akhir pekan bersama teman atau keluarga dengan berkunjung ke secret garden, yang lokasinya berada di Jl. Prof. DR. Ki Amri Yahya No. 2, Pakuncen, Wirobrajan, Jogja.

Jarak dari wisata Malioboro adalah sekitar 1,9 KM dengan ditempuh waktu selama 10 menit saja. Tempat wisata yang bernuansa café ini memiliki taman indah yang ada di dalam wisata. Udaranya sejuk dengan pemandangan yang asri.

Baca Juga: Danielle NEWJEANS Nyanyikan ‘Part of Your World’ Versi Korea, Buktikan Ia Layak Jadi Voice Actress Ariel

Selain jadi tempat wisata yang dekat dengan kawasan Malioboro, di secret garden ini juga cocok sekali untuk acara pernikahan, pertemuan atau nongki bareng pasangan.

3. Omah Kopi Cokrowijayan

Halaman:

Editor: Nurul Ripna Astuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah