WAH, INSTAGRAMABLE BANGET! 5 Rekomendasi Hidden Gems Cafe Ternyaman di Kota Semarang untuk Liburan Akhir Pekan

- 30 April 2023, 10:23 WIB
5 rekomendasi hidden gems cafe di Semarang
5 rekomendasi hidden gems cafe di Semarang /Instagram @fotokopikrom.

Disuguhkan berbagi suasana adem dari sungai yang mengalir deras dengan pepohonan yang masih subur dan rindang.

2. For. Rest Coffe

Instagram @for.rest_smg

Rekomendasi kedua dari hidden gems cafe di kota Semarang dan dan sekitarnya adalah For. Rest Coffe yang letaknya di Jateng Valley, Hutan Penggaron, Siroto, Susukan, Kec. Ungaran Timur Kabupaten Semarang.

Susana yang nyaman, sejuk dengan view hutan asli, membuat para pelanggan betah. Kamu juga bisa meluapkan seluruh over thinking yang sedang kamu rasakan dengan menikmati view hidden gems ini.

Baca Juga: Bank Infaq Solusi Permodalan UKM Tanpa Riba Berbasis Masjid, Cek Cabangnya di Sini, Adakah di Kotamu?

3. Stasiun Kopi Joglo

Instagram @stasiunkopi.joglo

Kamu bisa menikmati hidden gems cafe yaitu Stasiun Kopi Joglo ini yang letaknya di Jl. Gasem Wulung ll No.58, Tlogosari Wetan, Kec. Pedurungan Kota Semarang.

Bangunan yang ada di Stasiun Kopi Joglo ini sangat tradisional sekali. Mulai dari design interior dan eksterior di hiasi dengan wayang-wayang yang semakin menambah keestetikan.

Yang lebih menarik dari Stasiun Kopi Joglo ini adalah lapangan basket. Jadi, kamu bisa main basket terlebih dahulu sembari menunggu pesanan mu di buatkan.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah