10 Rekomendasi Tempat Wisata Air yang Seru di Kabupaten Sukoharjo untuk Liburan Lebaran 2023 Bersama Keluarga

- 29 Maret 2023, 14:02 WIB
Waduk Mulur
Waduk Mulur /Instagram @waduk_mulur_potensi/

Baca Juga: Cocok Untuk Takjil Buka Puasa, Coba Bikin Buko Sago Kurma yang Manis dan Creamy

Royal Water Adventure juga menyediakan fasilitas lengkap seperti area bermain anak, area hijau untuk piknik dan beberapa kantin yang menyediakan makanan.

Selain kamar mandi dan tempat ibadah, kolam renang disini juga dilengkapi dengan slider, water gun, papan seluncur maupun air terjun buatan yang disukai anak-anak.

2. Pandawa Water World

Pandawa Water World
Pandawa Water World Instagram @pandawawaterworld

Memiliki bangunan dengan arsitektur unik, Pandawa Water World berlokasi di Komplek Pandawa Jalan Cemara Raya Gedangan, Dusun 2, Kecamatan Grogol, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah.

Pandawa Water World buka mulai pukul 12 siang sampai jam 6 sore setiap hari Senin sampai Jumat.

Baca Juga: Presiden Jokowi Utus Erick Thohir Temui FIFA, Buntut Polemik Penolakan Timnas Israel di Piala Dunia U-20

Sedangkan setiap akhir pekan atau Sabtu dan Minggu bula lebih awal pada jam 10 pagi sampai jam 6 sore.

Mendapatkan rating tinggi 4,3 di ulasan Google, salah satu wisata air Sukoharjo ini sangat cocok dikunjungi bersama keluarga terutama anak.

Dilengkapi dengan berbagai fasilitas dan tempat luas, kolam renangnya juga menyediakan gelombang dan air terjun buatan yang menyenangkan.

Halaman:

Editor: Nurul Ripna Astuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x