5 Rekomendasi Destinasi Wisata Sejarah di Pulau Jawa dan Bali Selain Candi Borobudur

- 9 Juni 2022, 15:32 WIB
Situs peninggalan sejarah Candi Borobudur di Magelang, Jawa Tengah. Selain Candi Borobudur, masih ada destinasi wisata sejarah lainnya yang bisa kamu kunjungi berikut
Situs peninggalan sejarah Candi Borobudur di Magelang, Jawa Tengah. Selain Candi Borobudur, masih ada destinasi wisata sejarah lainnya yang bisa kamu kunjungi berikut /Pixabay/Sherra Triarosdiana/

BERITASUKOHARJO.com - Indonesia terkenal sebagai negara dengan budaya yang sangat beragam dan memiliki sejarah yang panjang.

Sejarah yang panjang serta keragaman budaya inilah yang menjadi daya tarik tersendiri untuk turis lokal maupun mancanegara saat berkunjung ke Indonesia.

Banyak sekali tempat peninggalan bersejarah yang menarik untuk dipelajari saat Anda berwisata. 

Berbagai daerah di Indonesia mempunyai sejarahnya masing-masing yang harus dirawat dan dilestarikan.

Baca Juga: Simak 5 Drama Lee Joon Gi sebelum 'Again My Life'

Salah satu peninggalan bersejarah yang paling populer di Indonesia adalah Candi Borobudur.

Candi Borobudur merupakan candi budha peninggalan Kerajaan Mataram Kuno yang terletak di Magelang, Jawa Tengah. 

Selain Candi Borobudur, banyak sekali tempat yang tidak kalah cantik dan menarik untuk Anda kunjungi sebagai destinasi wisata sejarah Anda berikutnya.

Berikut adalah destinasi wisata sejarah di Indonesia yang wajib kamu kunjungi.

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x