Jadwal Imsakiyah Ramadhan dan Shalat 5 Waktu Hari ke 10-30 Untuk Kabupaten Sukoharjo dan Sekitarnya

- 31 Maret 2023, 20:40 WIB
Jadwal Imsakiyah Ramadhan dan Shalat 5 Waktu di Sukoharjo
Jadwal Imsakiyah Ramadhan dan Shalat 5 Waktu di Sukoharjo /tangkapan layar/Instagram @soloterbaru

Mengetahui jadwal Imsakiyah dan shalat 5 waktu di daerah Kabupaten Sukoharjo membuat Anda bisa lebih nyaman dalam menjalankan ibadah. 

Apalagi dalam melaksanakan sahur, sehingga Anda tak akan terburu-buru dalam menyantap hidangan bersama keluarga. 

Jadwal Imsakiyah dan shalat 5 waktu ini juga bisa jadi pengingat bagi diri sendiri agar lebih baik dalam menjalankan ibadah yang sebaik-baiknya. 

Baca Juga: Sejarah Singkat Asal Asul Nasi Liwet, Filosofi, Serta Perbedaan Antara Nasi Liwet Solo dan Sunda

Jadwal imsakiyah berikut ini bisa menjadi acuan bagi umat Islam di Sukoharjo dalam menentukan waktu buka puasa dan juga sahur. 

Selain menjadi acuan waktu berbuka, jadwal Imsakiyah juga bisa digunakan sebagai panduan bagi umat Islam di Sukoharjo ketika hendak melakukan shalat. 

Anda bisa mengecek setiap waktu shalat dan Sukoharjo ini, sehingga Anda bisa lebih rajin dalam melakukan ibadah shalat di awal waktu. 

Jadwal Imsakiyah Ramadhan dan Waktu Shalat di Kabupaten Sukoharjo
Jadwal Imsakiyah Ramadhan dan Waktu Shalat di Kabupaten Sukoharjo Instagram @sukoharjomakmur

Jadwal imsakiyah dan shalat 5 waktu ini berlaku untuk seluruh wilayah dan Kabupaten di Sukoharjo.***

 

Halaman:

Editor: Syahyurli Ainnur Bahri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x