Firasat-Firasat Buruk Para Jenderal dan Orang-orang Terdekat, Sebelum Malam Penculikan G30S PKI

- 27 September 2022, 14:40 WIB
Inilah sejarah lengkap G30SPKI
Inilah sejarah lengkap G30SPKI /YouTube/Delta Buana/

BERITASUKOHARJO.com - Peristiwa tragis dan memilukan yang terjadi pada malam 30 September hingga dini hari 1 Oktober 1965 (G30S PKI) adalah sejarah kelam bangsa Indonesia.

Tujuh putra terbaik bangsa beserta seorang gadis kecil, Ade Irma Suryani, gugur menjadi martir dalam peristiwa keji dan berdarah G30S PKI.

Penculikan dan pembunuhan para perwira TNI AD yang didalangi oleh G30S PKI itu berlangsung cepat hanya dalam satu malam.

Di malam yang mengerikan itu para jenderal dan satu ajudan jenderal dibunuh dan disiksa tanpa peri kemanusiaan oleh PKI, dan jasadnya dimasukkan ke dalam sumur kecil, di daerah Lubang Buaya.

Baca Juga: Detik-Detik Pembantaian Pierre Tendean di Lubang Buaya, Pengakuan Mengerikan Para Penculik, Pentolan G30S/ PKI

Sebelum malam penculikan G30S PKI, ternyata ke 7 jenderal dan ajudan yang direncanakan untuk diculik, serta beberapa orang terdekat mereka, telah memiliki firasat-firasat buruk sebelum malam penculikan G30S PKI.

Namun, mungkin karena  mereka adalah prajurit militer yang terbiasa dilatih dalam peperangan, mereka pun tak menghiraukan firasat-firasat tersebut dan menganggapnya sebagai hal yang biasa.

Dikutip oleh BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Aldo Insomnia, berikut beberapa fakta tentang firasat-firasat para jenderal sebelum malam penculikan oleh G30S PKI.

1. Jenderal AH Nasution

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube Aldo Insomnia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x