Benarkah Argentina Menggantikan Indonesia? Ini Respon FIFA untuk Negara yang Ingin Jadi Tuan Rumah U-20 2023

- 31 Maret 2023, 21:30 WIB
Foto ilustrasi Piala Dunia U 20 FIFA 2023. Argentina menyatakan kesanggupan menjadi tuan rumah turnamen sepak bola Piala Dunia U 20.
Foto ilustrasi Piala Dunia U 20 FIFA 2023. Argentina menyatakan kesanggupan menjadi tuan rumah turnamen sepak bola Piala Dunia U 20. /Dok: FIFA/

BERITASUKOHARJO.com – Selain Qatar dan Peru, negara Argentina juga berminat untuk menggantikan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023 oleh FIFA.

Setelah FIFA resmi membatalkan Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2023, Argentina dengan sigap mengajukan permohonan untuk mengganti posisi tersebut.

Walaupun sepak bola Argentina masuk kualifikasi sebagai peserta Piala Dunia U-20 2023, tapi otomatis akan masuk dengan menjadi tuan rumah menggantikan Indonesia yang telah dihapus FIFA.

Baca Juga: Sedap Tak Terkira! Resep Menu Sahur Praktis Iga Sapi Kuah Cabai Utuh, Lezatnya Sampai Kebawa Mimpi

BeritaSukoharjo.com telah melansir dari ESPN bahwa Argentina mengajukan tawaran remi untuk menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2023 kepada FIFA untuk menggantikan Indonesia.

Pengajuan tersebut disampaikan oleh Gianni Infantino selaku Presiden FIFA kepada media pada hari Kamis, 30 Maret 2023.

Diantara Qatar dan Peru yang diprediksi berpotensi untuk menggantikan Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2023, Argentina menjadi satu-satunya negara yang memberikan penawaran secara resmi kepada FIFA.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x