DIY Wadah Serbaguna! Murah nan Estetik, Kelihatan Mahal padahal Cuma Modal Kardus Bekas AQUA

- 18 Februari 2024, 14:10 WIB
DIY wadah serbaguna dari kardus bekas AQUA
DIY wadah serbaguna dari kardus bekas AQUA /YouTube Zhaidar DIY.

Kemudian potong setengah lingkaran, lakukan hal yang sama pada sisi satunya.

3. Ambil kertas asturo dan lapisi kardus AQUA bagian dalam dengan kertas asturo. Lakukan di semua sisi dalam kardus AQUA termasuk di dasar bagian bawah kardus AQUA.

4. Siapkan plester dan tusuk sate. Ambil plester sepanjang tusuk sate, arahkan bagian yang lengket ke atas dan di kedua sisinya ditahan dengan plester dan satu tusuk sate menghadap tegak lurus.

Baca Juga: Optimistis Pilpres 2024 Tetap Bisa 2 Putaran karena Hal Ini, Tom Lembong: Kemungkinannya Masih Terbuka Lebar

5. Tata tusuk sate diatas plester, guna dari satu tusuk sate tegak lurus untuk merapikan di kedua sisi.

Tata dengan arah yang sama untuk semua tusuk sate. Tata tusuk sate hingga seluruh permukaan plester habis.

6. Setelah tusuk sate sudah tertata, ambil dan potong bagian lancip tusuk sate. Kemudian ukur dengan panjang 5 cm. Lakukan langkah yang sama hingga tusuk sate habis.

7. Setelah itu, tempelkan tusuk sate yang sudah berukuran 5 cm di seluruh permukaan kardus AQUA bagian luar hingga merata.

8. Siapkan tali katun putih dan tempelkan diantara permukaan kardus AQUA yang tidak tertutupi tusuk sate.

9. Tempelkan hiasan bentuk lingkaran pada bagian kardus AQUA yang sudah dipotong setelah lingkaran sebelumnya.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x