Bermain Sambil Belajar: 4 Ide Kreatif Kerajinan Tangan Daur Ulang dari Barang Bekas untuk Tugas Sekolah Anak

- 23 Januari 2024, 06:28 WIB
4 Ide Kreatif Kerajinan Tangan Daur Ulang dari Barang Bekas untuk Tugas Sekolah Anak
4 Ide Kreatif Kerajinan Tangan Daur Ulang dari Barang Bekas untuk Tugas Sekolah Anak /YouTube Patmawati Hasan

Pot Tanaman dari Botol Bekas
Pot Tanaman dari Botol Bekas YouTube Patmawati Hasan

Ubah botol bekas menjadi pot tanaman unik berbagai bentuk yang menarik. Siapkan botol plastik bekas, tanah, biji tanaman, gunting.

Potong bagian tengah botol plastik, buat beberapa lubang kecil di bagian bawah untuk drainase, isi dengan tanah, dan tanam biji tanaman kecil.

Anak-anak bisa menghias pot menggunakan cat berbagai warna dengan bentuk karakter hewan atau yang lainnya sesuai selera kreativitas mereka.

Penggunaan botol bekas sebagai pot tanaman mengajarkan anak-anak tentang daur ulang sekaligus juga memperkenalkan mereka pada konsep bertanggung jawab terhadap alam.***

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x