DAPUR TAMPAK KOSONG TANPA HIASAN? Yuk Buat Ide Kreatif DIY Pajangan Bentuk Bawang dan Cabai dari Kain Flanel!

- 18 Januari 2024, 10:37 WIB
Inilah cara membuat DIY pajangan bentuk bawang dan cabai dari kain flanel.
Inilah cara membuat DIY pajangan bentuk bawang dan cabai dari kain flanel. /YouTube icy handycraft

BERITASUKOHARJO.com – Apakah dapur di rumahmu terasa kosong tanpa adanya hiasan atau pajangan? Yuk buat sendiri DIY pajangan sederhana dan cantik dari bahan sederhana seperti ini!

Kamu bisa membuat DIY pajangan cantik hanya bermodalkan kain flanel dan kain goni, kedua bahan utama ini bisa disulap menjadi pajangan yang cocok untuk dapur di rumahmu.

Adapun DIY pajangan ini dibuat dengan hiasan bentuk bawang putih dan cabai, dijamin hasilnya unik dan menarik.

Tenang saja, untuk membuat DIY pajangan seperti ini sangat mudah, kamu hanya butuh keterampilan untuk menjahit dengan teknik jahitan yang sederhana saja.

Langsung saja, mari simak dan praktikkan tutorial DIY pajangan cantik berikut ini yang telah dirangkum BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube icy handycraft.

Baca Juga: DIY TERBARU DAN UNIK! Lukisan 3D Pohon, Dekorasi Tahun Baru Imlek, Bukan Botol Bekas AQUA atau Le Minerale

Alat dan bahan:

Kain flanel

Stik es krim

Benang

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x