DESAIN TAMPILAN MIRIP CAKE: Inilah Ide Kreatif DIY Celengan Lucu untuk Anak dari Kaleng Bekas dan Kain Flanel

- 16 Januari 2024, 13:08 WIB
Ide kreatif DIY celengan dari kaleng bekas dan kain flanel
Ide kreatif DIY celengan dari kaleng bekas dan kain flanel /YouTube Bengkel Flanel Sangatta

5. Siapkan benang warna putih dan jarum jahit, kemudian jahit bagian sisi kaleng tersebut dengan tusuk feston, lakukan sampai kain flanel benar-benar terikat sempurna.

6. Setelah itu, pasangkan penutup kaleng tersebut di atas kaleng bekas, kemudian sisihkan terlebih dahulu.

7. Siapkan kain flanel warna merah, lalu buat pola lingkaran dengan ukuran diameter sekitar 6-8 cm, kemudian potong kain flanel tersebut.

8. Lipat kain flanel, lalu beri lubang kecil di bagian tengah, kemudian masukkan tali ke dalam lubang di tengah kain.

Baca Juga: Ide Kreatif Lentera Klasik Modal Botol Bekas AQUA atau Le Minerale, Serasa Punya Barang Antik Mewah!

9. Jahit dengan benang di bagian sisi kain flanel tersebut, kemudian tarik benangnya, isi dengan dakron secukupnya, lalu ikat benangnya, hiasan bentuk ceri pun sudah jadi, dibuat menjadi 4 buah.

10. Siapkan kain flanel warna merah muda, bentuk pola lingkaran diameter sekitar 8 cm, kemudian potong dengan gunting.

11. Setelah itu, gunting-gunting mengarah ke bagian tengah tetapi jangan sampai putus, kemudian beri lem tembak, rekatkan dan jahit di bagian sisinya.

12. Selanjutnya, tarik benang tersebut sehingga kain flanel tersebut akan membentuk hiasan seperti ice cream, dibuat menjadi 4 buah juga.

13. Tempelkan hiasan bentuk ice cream dan ceri di bagian atas penutup kaleng atau celengan yang sudah dibuat tadi.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah