Bukan Botol Bekas AQUA Lagi! Ide Kreatif Kali Ini dari Kaleng Bekas Susu Anak, Gratis dan Sederhana

- 11 Januari 2024, 07:24 WIB
DIY tempat sendok dari kaleng bekas susu anak
DIY tempat sendok dari kaleng bekas susu anak /YouTube SamNi Craft.

Kain perca

Kardus

Mutiara renteng

Renda biku

Lem

Benang dan jarum

Baca Juga: Ide Kreatif Ibu Rumah Tangga! Tempat Sikat Gigi Cantik dari Daur Ulang Botol Bekas AQUA

Cara Membuat:

1. Langkah pertama, siapkan kaleng susu lalu hilangkan tutup kalengnya dan siapkan kain perca dengan ukuran 12 x 27 atau menyesuaikan kalengnya.

2. Lanjut, ambil brokat perca lalu gunting dengan mengikuti ukuran kain perca tadi.

3. Setelah itu, tempelkan kain percanya di kaleng dengan memutari kalengnya kemudian sesuaikan, setelah itu, tempelkan brokat percanya dengan mengikuti kain percanya tadi.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x