Pakai Kardus Le Minerale dan Kantong Kresek Jadi Kotak Tisu yang Cantik, Ide Kreatif yang Simple Untuk Dicoba!

- 9 Januari 2024, 12:05 WIB
Ide kreatif kardus bekas Le Minerale dan kantong kresek
Ide kreatif kardus bekas Le Minerale dan kantong kresek /YouTube Anindita Handmade

- kardus bekas Le Minerale
- kantong kresek
- manik-manik bunga
- bunga hias
- lem dan gunting

Cara membuat:

1. Siapkan kardus bekas Le Minerale ukuran 13 cm x 13 sebanyak 1 buah dan ukuran 14 cm x
14 sebanyak 1 buah juga.

Kemudian, siapkan juga kardus bekas Le Minerale ukuran 13 x 8 cm sebanyak 2 buah. Lalu, ukuran 12 cm x 8 cm 2 buah juga.

2. Kemudian, kardus bekas ukuran 13 x 8 cm dan 12 cm x 8 cm ditempelkan satu sama lain hingga menjadi sebuah kotak persegi tanpa alas dan penutup.

3. Setelah itu, kardus bekas ukuran 13 cm x 13 cm tersebut diberi lubang di tengahnya, seperti yang terlihat pada gambar di bawah ini untuk jadi bagian atas kotak tisunya.

YouTube Anindita Handmade

4. Setelah itu, siapkan bahan utamanya lagi yaitu kantong kresek warna pink dan biru, lalu kantong kresek tersebut dilipat-lipat hingga rapi.

Setelah dilipat dengan rapi, lanjut gunting kantong kresek tersebut dengan lebar sekitar 7,5 cm - 8 cm.

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Anindita Handmade


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah