WAJIB DIBUAT! DIY Jam Dinding Memanfaatkan Tutup Botol Bekas AQUA dan Le Minerale Jadi Ide Kreatif Unik

- 3 Januari 2024, 10:24 WIB
Ilustrasi - Ide kreatif dari tutup botol bekas AQUA atau Le Minerale menjadi DIY jam dinding
Ilustrasi - Ide kreatif dari tutup botol bekas AQUA atau Le Minerale menjadi DIY jam dinding /Instagram @diyan_handayani86

Baca Juga: Ide Kreatif Mainan Anak Bentuk Penyu Laut yang Unik Cuma dari Botol Bekas AQUA atau Le Minerale Aja, yuk Buat!

9. Ambil penggaris dan spidol lalu tandai di setiap titik ya. Lakukan sampai mendapatkan dua belas titik untuk ditempati dua belas angka jam dinding nantinya.

10. Ambil solder dan beri lubang di setiap titik yang dibentuk. Beri lubang di bagian tegah dari pinggiran tutup botol. Ini digunakan untuk memasukkan tusuk sate.

11. Ambil lem tembak dan tusuk sate lalu masukkan satu per satu ke dalam lubang dan rekatkan menggunakan lem tembak.

12. Kamu bisa mengkreasikan untuk ukurannya. Bisa kamu buat sejajar rapi dengan sama ukurannya, atau kamu bisa juga potong secara acak sesukamu.

13. Ambil tutup botol yang berjumlah 12 biji, beri lubang satu-satu pada setiap pinggirannya.

Baca Juga: DIY Lampu Gantung Ikan Nemo, Ide Kreatif Hiasan Rumah dari Botol Bekas AQUA atau Le Minerale, yuk Buat!

14. Ambil lem bakar dan masukkan tutup botol ke ujung tusuk sate yang sudah di rekatkan tadi. Beri lem pada lubang agar semakin kuat.

15. Saat ini kamu sudah memiliki jam dinding, tinggal memberi pelengkapnya.

16. Ambil cat warna putih atau spidol glitter silver. Tulis angka satu sampai duabelas secara berurutan seperti pola pada jam dinding.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah