Hemat Lahan Tanam Sayur, Ini Cara Membuat Hidroponik Sederhana Sistem Wick dari Botol Bekas AQUA!

- 29 Desember 2023, 14:02 WIB
DIY media tanam hidroponik sistem wick dengan botol bekas AQUA atau Le Minerale
DIY media tanam hidroponik sistem wick dengan botol bekas AQUA atau Le Minerale /YouTube HIDROPONIKPEDIA.

5. Pindahkan bibit sayuran yang sudah siap pindah tanam ke botol. Pastikan bibit sayur menyentuh kain flanel.

6. Isi bagian bawah botol dengan air nutrisi hidroponik AB Mix. Isi sekitar ¾ tinggi botol saja.

7. Letakkan bagian atas botol yang sudah berisi tanaman ke bagian bawah botol. Pastikan kain flanel menyentuh air nutrisi yang sudah diisi tadi.

Baca Juga: Ide Kreatif Hiasan Bunga Plastik dari Botol Le Minerale, Langkahnya Simpel Pas untuk Hiasan Meja di Tahun Baru

8. Proses membuat hidroponik sederhana selesai. Kamu bisa menunggu hingga sayur siap panen tergantung masa tanamnya.

Dalam hidroponik sederhana ini, bibit yang bisa ditanam diantaranya sayuran kangkung, sawi hijau atau caisim, pakcoy, seledri, daun bawang, dan beberapa tanaman lainnya yang berukuran tidak terlalu besar mengingat ukuran media botol yang terbatas.

Demikian cara membuat hidroponik sederhana sistem wick dari botol bekas AQUA, Le Minerale, atau lainnya.

Yuk, mulai menanam! ***

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x