DINDING RUANGAN TERLIHAT POLOS? Yuk Buat DIY Hiasan Dinding dari Sendok Plastik dan Kardus Bekas Seperti Ini!

- 11 November 2023, 13:50 WIB
DIY hiasan dinding dari sendok plastik dan kardus bekas
DIY hiasan dinding dari sendok plastik dan kardus bekas /YouTube Lista Tsurayya

BERITASUKOHARJO.com – Dinding rumah terlihat sangat polos tanpa ada hiasan dinding? Yuk buat hiasan dinding sendiri dari barang bekas seperti ini!

Adapun DIY hiasan dinding ini bisa dibuat dari sendok plastik dan kardus bekas, dengan kreativitas tinggi, kamu bisa membuatnya jadi lebih bagus dan estetik.

Pasti orang tidak akan menyangka jika hiasan dinding yang dibuat adalah hasil dari keterampilan tangan sendiri.

DIY hiasan dinding ini bisa dipasang di ruangan mana saja, bisa di ruang tamu, kamar, ruang tamu, atau ruang makan juga bisa.

Langsung saja, simak di bawah ini tutorial lengkap DIY hiasan dinding yang telah dirangkum BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Lista Tsurayya.

Baca Juga: IDE USAHA KERAJINAN RUMAHAN: Yuk Daur Ulang Jerigen Bekas Jadi Tas Super Cantik dan Unik Seperti Ini!

Alat dan bahan:

Sendok plastik

Cat akrilik

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah