Ide Kreasi Botol Le Minerale atau AQUA Jadi Tempat Sendok Sekaligus Tempat Tisu, Bikin Yuk!

- 3 November 2023, 18:36 WIB
Membuat tempat sendok dan tisu dari botol Le Minerale atau AQUA
Membuat tempat sendok dan tisu dari botol Le Minerale atau AQUA /YouTube HD Tutorial

Cara membuat:

1. Siapkan botol bekas Le Minerale atau AQUA yang berukuran paling besar, lalu dipotong dengan tinggi sekitar 11 cm sebanyak 3 buah botol.

2. Setelah itu, siapkan juga kardus bekas bentuk lingkaran untuk alas ketiga botol bekas Le Minerale atau AQUA dan tempelkan kardus tersebut di bawah masing-masing botolnya.

3. Setelah itu, lanjut tempelkan kain flanel warna merah muda itu pada dinding botol bekas Le Minerale atau AQUA tersebut hingga botolnya terbungkus rapi.

4. Setelah itu, siapkan kain flanel warna orens atau kuning yang kemudian digunting membentuk love beberapa lembar.

Baca Juga: ESTETIK DAN BERKELAS: DIY Tempat Lilin dari Kardus Bekas AQUA atau Le Minerale, Dekorasi Kreatif untuk Anda

Setelah kain flanel selesai digunting bentuk love kecil, lanjut tempelkan satu persatu love tersebut di bagian atas dan bawah botol Le Minerale atau AQUA yang sudah terbungkus rapi kain flanel warna merah muda tadi.

5. Setelah itu, siapkan lagi karena bekas bentuk persegi panjang ukuran besar untuk alas ketiga botol yang sudah dihias tadi.

6. Kardus bentuk persegi panjang tersebut dibungkus dengan kain flanel warna hijau tua atau bisa menggunakan warna lain.

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube HD Tutorial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah