Punya Jerigen Bekas? Yuk Buat DIY Tas Cantik Sederhana Seperti Ini! Hias dengan Tali Katun dan Kain Flanel!

- 3 November 2023, 11:41 WIB
DIY tas cantik dari jerigen bekas
DIY tas cantik dari jerigen bekas /YouTube Lista Tsurayya

BERITASUKOHARJO.com – Apakah di rumahmu terdapat jerigen bekas yang sudah menumpuk? Yuk kumpulkan dan daur ulang menjadi DIY tas seperti ini!

DIY tas dari jerigen bekas ini bisa dibuat dan dihias dengan alat serta bahan seperti tali katun dan kain flanel, dijamin hasilnya akan menakjubkan.

Kegiatan membuat DIY tas dari jerigen bekas seperti ini bisa menjadi kegiatan yang seru bersama teman atau keluarga.

Selain itu, juga membuat DIY ini bisa mengasah kreativitas dan membantu untuk mengurangi sampah plastik.

Jika kamu tertarik untuk mempunyai tas seperti ini, simak saja tutorial DIY di bawah ini yang telah dirangkum BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Lista Tsurayya.

Baca Juga: TERLENGKAP! Simak Update Terbaru Harga Emas Antam dan UBS di Pegadaian pada Jumat Ini, 3 November 2023

Alat dan bahan:

Jerigen bekas

Tali katun

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah