DIY KREATIF DAN PRAKTIS: Cara Membuat Rak Gantung dari Kardus Bekas AQUA atau Le Minerale Jadi Dekorasi Cantik

- 26 Oktober 2023, 17:26 WIB
DIY rak gantung dari kardus bekas AQUA atau Le Minerale
DIY rak gantung dari kardus bekas AQUA atau Le Minerale /YouTube Lista Tsurayya

BERITASUKOHARJO.com – DIY rak gantung menjadi salah satu ide kreatif ketika kamu harus mendaur ulang kardus bekas AQUA atau Le Minerale.

Meskipun DIY rak gantung ini dibuat dari kardus bekas, tetapi jika dibuat dengan kreativitas yang tinggi, maka hasilnya akan cantik dan cocok untuk dekorasi di rumah.

DIY kreatif ini sangat ramah lingkungan dan juga bisa menghemat biaya, rak gantung ini bisa dipajang di dalam kamar atau ruangan lain, juga untuk tempat penyimpanan.

Artikel ini akan membagikan panduan atau tutorial lengkap dari DIY rak gantung ini, langkah demi langkah bisa kamu ikuti seperti yang ada di bawah ini, telah dirangkum BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Lista Tsurayya.

Baca Juga: Simpel Banget! Bikin Rak Cangkir Sendiri dari Bahan Botol Plastik Bekas Le Minerale atau AQUA, Simak DIY Ini!

Alat dan bahan:

Kardus bekas

Kain katun

Tali katun

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x