SUPER KREATIF! Tempat Tisu sekaligus Air Minerale ini Terbuat dari Kardus Bekas dan Gelas AQUA

- 19 Oktober 2023, 14:59 WIB
Ide kreatif kardus bekas dan gelas AQUA menjadi tempat tisu dan air mineral.
Ide kreatif kardus bekas dan gelas AQUA menjadi tempat tisu dan air mineral. /Youtube.com/@ListaTsurayya

Gunting

Alat jahit

Baca Juga: HATI-HATI! Modus Penipuan Tak Terlihat di Balik Tombol View Chat WhatsApp, Kenali Ciri-Ciri dan Pencegahannya

Cara Membuat:

1. Ambil 12 buah gelas AQUA atau Cleo bekas. Kemudian, potong bagian mulut gelas untuk kita gunakan.

2. Selanjutnya, ambil 2 buah mulut gelas. Lalu, beri lem tembak dan lilitkan tali katun warna orange. Lakukan langkah ini sampai mendapatkan 6 buah tempat air mineral.

3. Langkah selanjutnya, ambil kardus bekas. Kemudian, buat pola persegi panjang dengan panjang 29 cm x 9 cm. Lalu, potong sesuai pola.

4. Selanjutnya, tempelkan kain flanel warna biru pada seluruh permukaan kardus tersebut. Lakukan langkah ini sebanyak 2 kali.

5. Kemudian, kita buat 2 buah pola persegi panjang lagi dengan ukuran 22,5 cm x 9 cm. Lalu, potong kardus bekas sesuai dengan pola yang sudah dibuat tadi.

Baca Juga: Kardus Bekas AQUA atau Le Minerale Jadi Tempat Permen atau Aksesoris, Mewah banget!

Halaman:

Editor: Uswatul Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x