Ide Kreatif dari Kardus Bekas AQUA Jadi Tempat Pensil, Super Mudah Buatnya, Cantik Hasilnya!

- 18 Oktober 2023, 17:30 WIB
Ide kreatif tempat pensil cantik dari kardus bekas AQUA.
Ide kreatif tempat pensil cantik dari kardus bekas AQUA. /Youtube.com/@handcraftindro

6. Kemudian, ambil cutter. Lalu, sayat pada garis yang sudah dibuat tadi. Usahakan jangan sampai kardus terpotong.

7. Selanjutnya, lipat sesuai dengan sayatan tadi sehingga membentuk prisma segi enam. Tempelkan bagian sisinya dengan menggunakan lem tembak.

8. Kemudian, tempelkan bagian alasnya, yaitu kardus segi enam yang sudah dibuat di awal. Gunakan lem tembak untuk menempelkannya.

9. Lakukan langkah ini sampai semua kardus jadi prisma segi enam tanpa tutup.

10. Selanjutnya, olesi permukaan kardus dengan menggunakan lem kayu. Lalu, tempelkan kertas buffalo warna kuning. Untuk sisanya, bisa kamu lipat dan tempelkan pada bagian dalam kardus.

Baca Juga: DIY Rak Pensil dari Kardus Bekas AQUA, Super Simpel Buatnya, yuk, Bikin di Rumah!

11. Terakhir, tempelkan ketiga tempat pensil ini menjadi satu. Gunakan lem tembak untuk menempelkannya.

Itulah cara mudah membuat ide kreatif dari kardus bekas AQUA atau Le Minerale menjadi tempat pensil yang bermanfaat. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Uswatul Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah