Ide Kreatif Hiasan Gantung Bunga Gerbera Ini dari Kardus Bekas AQUA atau Le Minerale? Simak Tutorialnya

- 13 Oktober 2023, 20:37 WIB
Hiasan Gantung Bunga Gerbera Ini dari Kardus Bekas AQUA atau Le Minerale
Hiasan Gantung Bunga Gerbera Ini dari Kardus Bekas AQUA atau Le Minerale /YouTube ono karya

3. Baru setelah itu, ambil kertas buffalo warna putih atau bisa diganti sesuai selera. Buat pola dengan ukuran 5,5 x 10,5 cm. Potong lalu lipat menjadi dua.

4. Kemudian, potong cacah juga tepat pada lipatan tersebut dan usahakan agar potongan tidak terpotong lepas atau putus. Setelah selesai, lem bagian tengah dan gulung pelan.

Baca Juga: BOCIL AUTO HAPPY! Ubah Botol Bekas AQUA atau Le Minerale jadi DIY Tembok Air, Main saat Cuaca Panas Asik, pol!

Bagian ini nantinya akan menjadi bagian putik dari bunga gerbera

5. Tempelkan bagian putik ini di bagian tengah kertas buffalo merah dan gulung juga hingga sisi-sisinya saling menyatu.

6. Lalu, lem agar tidak lepas dan rapikan bagian kelopak bunga gerbera dengan cara ditarik pelan menggunakan penggaris atau pensil, sehingga hasilnya agak melengkung.

7. Proses pembuatan bagian kelopak dan putih bunga gerbera untuk hiasan gantung ini dilakukan beberapa kali hingga menghasilkan 10 buah bunga.

8. Berikutnya, ambil kertas buffalo warna lagi dan potong dengan ukuran 5 x 7 cm. Potong cacah dan gulung juga.

Baca Juga: Botol Plastik Bekas Coca Cola Bisa Jadi Pot Gantung Cantik Depan Rumah, Ini Dia DIY Praktisnya!

Lem bagian ujung ini dengan benang wol dan hasil ini akan jadi pelengkap hiasan gantung.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah