Sulap Botol Bekas AQUA atau Le Minerale Jadi Tempat Sendok Mewah dan Cantik

- 1 Oktober 2023, 14:20 WIB
Cara membuat tempat sendok dari botol bekas AQUA atau Le Minerale.
Cara membuat tempat sendok dari botol bekas AQUA atau Le Minerale. /Youtube.com/@zarohnurlaily

– Gunting

– Selotip kertas

– Tali katun

Baca Juga: SUPER SIMPEL! Cara Membuat Tempat Pensil dari Botol Bekas AQUA dan Stik Es Krim, Simak Caranya

Cara Membuat:

1. Ambil 2 botol bekas AQUA atau Le Minerale. Kemudian, potong menjadi dua bagian. Lalu, buang plastik label pada botol, yang akan kita gunakan untuk membuat tempat sendok adalah bagian bawah botol.

2. Selanjutnya, potong kardus bekas untuk alas kedua botol yang sudah dipotong tadi.

3. Setelah kardus terpotong, kemudian, tempelkan botol di atas kardus dengan menggunakan lem tembak.

4. Selanjutnya, ambil selotip kertas. Lalu, tempelkan pada kedua botol. Pastikan seluruh permukaan botol tertutupi semua.

Baca Juga: Jepit Rambut Cantik untuk Balita, Bisa Jadi Ide Jualan, Cuma dari Tutup Botol Bekas Le Minerale, Gini Caranya

Halaman:

Editor: Uswatul Khasanah

Sumber: YouTube Zaroh Nurlaily


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah