Air di Rumah Anda Keruh? Punya Botol Bekas Le Minerale? Coba Dibikin Filter Kran, Auto Air Jadi Jernih

- 25 September 2023, 07:33 WIB
Filter kran dari botol Le Minerale
Filter kran dari botol Le Minerale /YouTube Ioy Kreatif

Bahan:

- Botol bekas Le Minerale ukuran sedang
- Spons
- Kapas dakron
- Kerikil pasir yang bersih
- Tali rafia

Baca Juga: Wow! Aquarium Low Budget nih, Cuma dari Galon Bekas Le Minerale! Gak Percaya? Coba Simak di Sini

Cara Membuat:

1. Siapkan botol bekas Le Minerale berukuran sedang, kemudian ambil tutup dan lubangi dengan cutter seukuran mulut kran.

2. Siapkan spons lalu potong bulat seukuran botol, diukur menggunakan alas botol lalu gunting sesuaikan dengan besar lingkaran botol.

3. Kemudian potong juga kapas dakron dengan ukuran sama seperti spons tadi.

4. Untuk kapas dakron buat dua kapas dakron sesuai ukuran spons.

5. Kemudian masukkan terlebih dahulu spons pada bagian paling bawah botol Le Minerale.

Baca Juga: Ide Kreatif! Botol Yakult Bekas Bisa Jadi Bunga Hias Cantik Tanpa Bayar, Inilah Tutorialnya

6. Tumpuk dengan kapas dakron dan disusul masukkan kerikil yang sudah disiapkan sampai setengah dari botol, lalu tutup pasir dengan kapas dakron lagi.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah