Tidak Perlu Beli, Kreasikan Botol Bekas AQUA Le Minerale Jadi Tempat Sendok atau Pensil

- 24 September 2023, 12:52 WIB
Cara membuat tempat pensil atau sendok dari botol bekas
Cara membuat tempat pensil atau sendok dari botol bekas /YouTube Lista Tsurayya

BERITASUKOHARJO.com – Barang-barang seperti sendok atau pensil terkadang suka berceceran. Nah, biar lebih tertata coba buat tempat sendok atau pensil memakai botol bekas AQUA atau Le Minerale.

Penggunaan botol plastik kembali akan membuatnya jadi lebih bermanfaat dan mengurangi sampah. Makanya, kreasi ini sangat berguna.

Cara mengubah botol bekas biasa menjadi tempat sendok atau pensil sebenarnya mudah. Ikuti saja langkah sederhana yang telah dituliskan pada artikel ini. Jangan lupa cuci botol dahulu agar lebih bersih.

Baca Juga: Bikin Bunga Hias dari Botol Le Minerale Bekas Tanpa Harus Beli, Begini Tutorial Simpelnya

Mari simak cara membuat tempat sendok atau pensil yang dirangkum BeritaSukoharjo.com dari YouTube Lista Tsurayya. Selamat mencoba!

Alat dan Bahan:

Botol plastik

Busa glitter atau busa biasa

Renda

Pita

Halaman:

Editor: Nurul Ripna Astuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x