Sulap Botol Bekas Le Minerale Jadi Barang Berkelas, Ikuti Tutorial Tempat Sendok Unik dari Bahan Sederhana ini

- 5 September 2023, 18:57 WIB
Botol Bekas Le Minerale Jadi Tempat Sendok
Botol Bekas Le Minerale Jadi Tempat Sendok /YouTube Lista Tsurayya

BERITASUKOHARJO.com - Bingung mau dibuat apa botol bekas Le Minerale yang banyak ini? Mau di bakar pasti bakal menyebabkan polusi, kalau dijual gitu aja pasti murah harganya. Nah, lebih baik dijadikan barang berkelas aja, pasti botol Le Minerale jadi lebih bermanfaat.

Dari bahan-bahan bekas ini, kamu dapat mendaur ulang Le Minerale dengan perpaduan bahan lain yang menghasilkan barang berkelas, berkualitas dan banyak manfaatnya. Di jamin cara membuatnya sangat mudah dan praktis.

Selain dari botol bekas Le Minerale, kamu juga dapat mendaur ulang botol jenis lainnya, seperti botol bekas AQUA, Sprite, VIT dan botol lainnya yang masih bersih.

Baca Juga: Perlu Tahu! 3 Fakta Unik Mengenai Air Mineral AQUA dan Le Minerale

Dari artikel ini, kamu akan di suguhkan tutorial membuat tempat sendok yang unik dari botol bekas Le Minerale, di rangkum oleh BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Lista Tsurayya.

Bahan-Bahan:

Secukupnya botol bekas Le Minerale

Busa glitter

Renda

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah