WOW! Ini 5 Alasan Mudik Harus Naik Kereta Api Membuat Pemudik Nyaman, Aman dan Tenang

- 2 April 2023, 17:55 WIB
Ilustrasi - WOW! Inii 5 Alasan Mudik Harus Naik Kereta Api Membuat Pemudik Nyaman, Aman dan Tenang
Ilustrasi - WOW! Inii 5 Alasan Mudik Harus Naik Kereta Api Membuat Pemudik Nyaman, Aman dan Tenang /Dok: PMJ News

2. Sehat dan Nyaman

Saat ini, KAI masih menjalankan protokol kesehatan seperti menggunakan masker dan wajib vaksin.

Sehingga tidak perlu khawatir mengenai kesehatan selama perjalanan mudikmu, karena semua penumpang wajib sudah mendapatkan vaksin sesuai regulasi kementerian terkait.

Baca Juga: 'Seperti Hampir Mati', Lee Seung Gi Menceritakan Perjuangan Hidupnya saat Berselisih dengan Agensinya

3. Tepat Waktu

Sudah kita ketahui bahwasannya kereta api memiliki jalur tersendiri dibanding dengan kendaraan yang lain. Hal ini yang membuat kereta api menjadi transportasi favorit untuk mudik. Bebas macet dengan ketepatan waktu mencapai 99,6%.

4. Aksesibilitas

Stasiun yang dari kereta api di Indonesia sudah mampu menjangkau hampir seluruh wilayah, baik dari tingkat kota hingga kecamatan. Dengan jangkauan yang luas ini, KAI mampu mempermudah pemudik untuk tiba di stasiun terdekat dengan kampung halaman.

Hal ini sangat mempermudah pemudik untuk tiba di stasiun terdekat dengan kampung halaman.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x