Cemilan Simpel, Roti Tawar yang Hemat Minyak, Simak Resepnya

- 3 Juli 2022, 12:17 WIB
Cemilan simpel yang terbuat dari roti tawar ini bisa menjadi ide jualan kamu di rumah
Cemilan simpel yang terbuat dari roti tawar ini bisa menjadi ide jualan kamu di rumah /Tangkapan layar YouTube Dapur Ayah Raja

Porsi satu tusuk ini bisa dijual dengan harga seribu rupiah atau bisa menyesuaikan harga di sekitarmu.

Setelah itu, panaskan teflon. Olesi sate roti sosis dengan mentega atau margarin. Panggang sate roti sosis hingga setengah matang.

Baca Juga: Peringkat Reputasi Bintang Variety Show Korea Bulan Juli, Ada Yoo Jae Suk dan Kim Jong Kook

Sembari menunggu setengah matang, siapkan bumbu barbeque-nya. Jika tidak punya bumbu barbeque, kamu bisa menggunakan saos sambal, saos tomat atau pun kecap.

Nah, setelah setengah matang, olesi sate roti sosis dengan bumbu barbeque. Olesi hingga merata. Panggang lagi hingga matang sempurna.

Setelah semuanya matang, angkat dan sajikan.

Cemilan sate roti sosis ini rasanya sangat enak, apalagi bumbu barbeque-nya.

Cemilan ini pun hemat minyak. Buat kamu yang penasaran dengan rasanya, yuk! Cobain resepnya sekarang juga.***

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube Dapur Ayah Raja


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah