5 Tips Berkenalan dengan Orang Baru Lewat Aplikasi Dating Online, Antisipasi Dini dari Hal Tak Diinginkan

- 17 Juni 2022, 16:04 WIB
Ilustrasi aplikasi dating online untuk berkenalan dengan orang baru
Ilustrasi aplikasi dating online untuk berkenalan dengan orang baru /Pexels/ cottonbro

BERITASUKOHARJO.com - Kisah viral yang terjadi pada seorang wanita di Jambi yang bersuamikan seorang wanita, diawali dari perkenalan lewat aplikasi dating online.

Kepopuleran aplikasi dating online memang semakin tinggi akhir-akhir ini. Banyak orang memilih berkenalan dengan orang baru secara online dengan berbagai alasan.

Ada yang ingin berkenalan dengan orang baru hanya untuk iseng, ada juga yang murni memakai aplikasi dating online untuk mencari jodoh.

Semua pengguna aplikasi dating online seharusnya berhati-hati dalam memanfaatkannya. Ancaman seperti ditipu ketika berkenalan dengan orang baru sangatlah besar.

Baca Juga: Ramalan Hard Gumay tentang Sulawesi Utara Kembali Diperbincangkan, Begini Komentar Netizen

Untuk itu, berikut beberapa tips berkenalan dengan orang baru lewat aplikasi dating online untuk antisipasi hal yang tidak diinginkan, dikutip BeritaSukoharjo.com dari Very Well Mind.

Pakai Foto yang Unik

Hindari memakai foto profil yang sama dengan foto-foto yang kamu pasang di media sosial. Apabila kamu memakai foto yang sama, akan ada kemungkinan orang akan berbuat jahat.

Seseorang bisa mencari foto tersebut di Google, dan menemukan berbagai jenis akun media sosial yang kamu punya. Belum kenal jauh tapi sudah kepo akun Instagram dan Twitter, sesuatu yang bisa buat was-was, kan?

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: Very Well Mind


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x