Modal 500 Gram Daging Ayam Dapat 39 Buah Dimsum Enak untuk Ide Jualan Cemilan di Sekolah, Intip Resep Ini!

- 1 September 2023, 18:51 WIB
Resep ide jualan dimsum
Resep ide jualan dimsum /YouTube Dapur Aqila

Baca Juga: AWAS KETAGIHAN! 7 Rekomendasi Warung Mie Ayam di Cilacap yang Cita Rasanya Enak dan Gurih

Cara membuat:

1. Pertama, siapkan daging ayam sebanyak 500 gram, lalu potong-potong kecil sampai habis, kemudian masukkan ke dalam blender.

2. Setelah itu, masukkan bawang putih 3 siung, kemudian blender daging ayam sampai halus dan tercampur dengan rata.

3. Setelah selesai dihaluskan, lalu angkat dan sisihkan daging ayam ke dalam sebuah wadah, kemudian masukkan parutan labu siam dan wortel.

4. Tambahkan potongan daun bawang secukupnya, masukkan juga penyedap rasa, garam, dan merica bubuk secukupnya.

5. Setelah sayuran dan bumbu dimasukkan, lalu masukkan 2 butir putih telur dan 2 sdm minyak wijen, kemudian aduk-aduk semua bahan sampai tercampur dengan rata.

6. Setelah tercampur rata, lalu masukkan tepung tapioka atau sagu sebanyak 4 sdm, kemudian aduk-aduk rata kembali.

Baca Juga: Menu Makan Malam Lezat: Resep Tumis Buncis dengan Daging Cincang yang Menggugah Selera, Dijamin Nikmat

7. Setelah itu, siapkan kulit dimsum, lalu isi dengan adonan daging ayam dan sayuran, kemudian bentuk bulat atau sesuai selera.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah