GAWAT! Saingan Bisnis Jangan Sampai Tahu Resep Ide Jualan Kue Angku Pandan, Cemilan Nikmat Menguntungkan

- 27 Agustus 2023, 11:13 WIB
Resep cemilan kue angku pandan untuk ide jualan
Resep cemilan kue angku pandan untuk ide jualan /Instagram @fitriyas_widodo

Baca Juga: Beda Dari yang Lain, Nugget Mie Isi Bakso yang Cocok Jadi Cemilan atau pun Bekal Anak

Cara Membuat:

1. Buat isian untuk resep ide jualan cemilan ini dengan mengukus kacang hijau hingga empuk kurang lebih selama 30 menit.

2. Setelah empuk, angkat kacang hijau dan blender sampai halus. Selanjutnya, masukkan blenderan bahan utama isian kue angku pandan itu ke dalam panci.

3. Tuangkan juga campuran santan instan dan air. Agar hasilnya makin nikmat, tambahkan gula pasir, pandan, garam, dan vanili. Aduk merata.

4. Masak bahan isian ini memakai api kecil hingga kental, set, dan kemungkinan bisa dipulung. Setelah matang, sisihkan sampai dingin baru bentuk menjadi bulatan.

5. Beralih membuat kulit untuk resep ide jualan cemilan ini. Campurkan  tepung ketan, gula halus, kentang, minyak, garam, dan pandan ekstrak. Aduk rata.

6. Baru setelah itu, tuangkan santan ke dalam panci sedikit demi sedikit hingga adonan bisa dibentuk.

Baca Juga: Sulap Kentang Jadi 4 Resep Cemilan Istimewa ala Cafe, Cocok Juga untuk Ide Usaha, Dijamin Raup Cuan Banyak!

7. Ambil secukupnya adonan dan isi dengan bulatan kacang hijau tadi. Cetakan dengan cetakan kue angku lalu letakan di atas daun pisang. Oleskan minyak tipis-tipis.

8. Setelah proses membentuk kue angku pandan selesai, kukus selama 15 menit. Buka tutup kukusan setiap 2 menit sekali agar motif tidak hilang.

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah