No. 5 Instagramable Banget, Berikut 7 Rekomendasi Pecel di Solo yang Enak dan Populer

- 3 Agustus 2023, 19:26 WIB
7 rekomendasi pecel di Solo, nomor 5 instagramable.
7 rekomendasi pecel di Solo, nomor 5 instagramable. /Instagram.com/foo.ga/

Banyak lauk yang bisa kamu pilih sebagai pelengkap makan nasi pecel. Kamu juga bisa pesan pecel dengan nasi merah atau nasi putih.

3. Pecel Madiun & Dawet Ayu Laris Manis

Lokasinya ada di Jl. Ir. Juanda No.284, Pucangsawit, Kec. Jebres, Kota Surakarta, Jawa Tengah. Tempat makan ini buka setiap hari dari pukul 7 pagi hingga pukul 4 sore.

Menu yang ditawarkan oleh tempat makan ini diantaranya adalah nasi tumpeng, sop gulung, timlo, gadon, nasi langgi, dan rawon. Untuk minumnya yang paling populer adalah es dawet ayu.

Baca Juga: 5 Kuliner Ayam Goreng Enak dan Populer di Madiun, Jawa Timur, Simak Rekomendasi Berikut ini!

4. RM Pecel Bu Kis

Lokasinya ada di JL. Gleges, Sriwedari, Laweyan, Sriwedari, Kec. Laweyan, Kota Surakarta, Jawa Tengah. Tempat makan ini buka setiap hari Senin hingga hari Sabtu, dari pukul 7 pagi hingga pukul 2 siang.

Menu yang bisa kamu pesan di tempat makan ini adalah nasi pecel, nasi tumpeng, nasi trancam, gado-gado, selat, dan tahu acar.

5. Pecel Solo Resto

Lokasinya ada di Jl. Prof. DR. Supomo No.55, Mangkubumen, Kec. Banjarsari, Kota Surakarta, Jawa Tengah.

Tempat makan yang lokasinya instagramable ini buka setiap hari dari pukul setengah 9 pagi hingga pukul setengah 4 sore.

Banyak menu yang ditawarkan di tempat makan ini, mulai dari nasi rawon, sop buntut, nasi rames, selat solo, nasi goreng, dan masih banyak lagi.

Halaman:

Editor: Uswatul Khasanah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah