Resep Cemilan Stik Bawang Tanpa Santan Tanpa Telur, Dijamin Renyah dan Gurih, Teman Ngemil saat Nonton TV

- 22 Juni 2023, 14:45 WIB
Resep stik bawang tanpa santan dan tanpa telur
Resep stik bawang tanpa santan dan tanpa telur /YouTube Ika Mardatillah.

25 gr bawang putih

100 gr margarin

1 ikat daun seledri

1/2 sdm garam

1 bungkus Masako sapi

200 ml air

Baca Juga: Resep Cemilan Istimewa Dari 3 Bahan Utama, Lumer dan Lembut Teksturnya, Jadi Ide Jualan Yang Super Laris

Cara Membuat:

1. Siapkan teflon, kemudian masukkan margarin dan lelehkan hingga mencair. Angkat dan dinginkan. Selanjutnya, siapkan cobek, masukkan bawang putih dan garam. Kemudian uleg hingga halus.

2. Kemudian siapkan wadah besar untuk membuat adonan, masukkan tepung terigu dan tepung tapioka, aduk hingga tercampur rata.

3. Masukkan daun seledri yang telah di iris-iris, tambahkan bawang putih yang di haluskan, garam halus, Masako rasa sapi dan aduk hingga tercampur rata dengan bumbu.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah