Tahu dan Tempe Dimasak Begini Jadi Gorengan Istimewa, Sajian Lezat Untuk Buka Puasa, ini Resep Lengkapnya

- 10 April 2023, 20:32 WIB
Resep tahu dan tempe, gorengan istimewa, lezat buat buka puasa
Resep tahu dan tempe, gorengan istimewa, lezat buat buka puasa /Instagram.com/luis_widarto/

- 3 batang daun bawang, rajang

Baca Juga: PEDAS MANTAP! Resep Kering Tempe, Cocok Buat Stok Lauk Sahur Selama Ramadhan 2023, Simpel dan Lezat

Cara Membuat:

1. Siapkan bahan utama. Potong tempe mendoan menjadi 2 bagian.

2. Langkah selanjutnya, membuat adonan tempe mendoan. Siapkan wadah, masukkan 250 gr tepung terigu, 50 gr tepung beras, dan 1 butir telur.

3. Lalu, tambahkan dengan bawang putih yang sudah dihaluskan. Kemudian, bumbui dengan ketumbar, kunyit, kaldu bubuk, dan garam. Lalu, aduk sampai tercampur rata.

4. Selanjutnya, masukkan air secara bertahap sambil diaduk sampai mencapai kekentalan yang diharapkan. Lalu, masukkan daun bawang yang sudah diiris tipis. Aduk rata.

5. Siapkan wajan dan panaskan minyak goreng. Celupkan tempe ke dalam adonan. Lalu, masukkan ke dalam minyak panas. Goreng sampai matang.

6. Setelah matang, angkat dan tiriskan. Sajikan dengan cabai rawit atau sambal petis.

Baca Juga: Maknyus Meskipun Pakai Resep Ndeso, Ini Cara Membuat Opor Ayam Sederhana untuk Sajian Lebaran 2023

Halaman:

Editor: Uswatul Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x