LUMER ANTI RETAK! Resep Nastar Keju 1 kg Tepung Buat Isian Toples Lebaran, Lengkap Bahan dan Cara Membuatnya

- 7 April 2023, 17:50 WIB
Resep nastar keju 1 kg
Resep nastar keju 1 kg /Youtube Dapur Cintaku

BERITASUKOHARJO.com - Nastar tidak pernah absen setiap Lebaran. Sampai sekarang nastar selalu menjadi nomor satu untuk isian toples Lebaran. 

Kali ini ada resep nastar keju 1 kg tepung yang lumer anti retak yang bisa jadi ide isian toples Lebaran untuk disuguhkan kepada tamu atau keluarga yang silaturahmi. 

Resep nastar keju di artikel kali ini lengkap bahan dan cara membuatnya agar mudah ditiru dan dipraktikkan di rumah. Pastinya nastarnya enak, lumer anti retak.

Baca Juga: UNIK DAN HEMAT! Berikut Cara Membuat Hampers Kue Kering Lotus Cookie Buat Lebaran 2023, Paling Cepat Laris

Nastar keju yang di luarnya renyah manis dan gurih karena ada taburan keju serta isiannya selai nanas yang asam manis membuat semakin memikat selera. Untuk itu, resep nastar keju 1 kg tepung ini sangat cocok dicoba buat isian toples Lebaran dan bisa juga dicoba ide jualan kue kering Lebaran di tahun ini.

Oleh karena, jika kamu sudah menemukan artikel ini dan ingin membuatnya coba saja ikuti langkah demi langkah.

Bahan dan cara membuatnya telah dilansir BeritaSukoharjo.com dari kanal Youtube Dapur Cintaku, dengan nastarnya lumer anti retaknya sudah dibuktikan oleh subscriber kanal ini.

Baca Juga: Resep Risoles Bihun, Kreasi Takjil Gorengan yang Renyah dan Gurih untuk Buka Puasa

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x