Sayur Bayam Anti Bosan, Cocok Untuk Menu Sahur Maupun Buka Puasa, Begini Rahasia Lezatnya

- 6 April 2023, 22:30 WIB
Resep rahasia anti bosan sayur bayam lezat buat menu sahur dan buka puasa
Resep rahasia anti bosan sayur bayam lezat buat menu sahur dan buka puasa /Instagram @ainuniko

- Secukupnya gula

- Secukupnya garam

- Secukupnya kaldu

Cara membuat:

1. Siapkan wadah panci, tuangkan air sesuai takaran, lalu panaskan air, masukkan irisan bawang merah, irisan bawang putih, dan temu kunci yang sudah digeprek.

2. Kemudian masukkan jagung yang sudah dipipil, atau Anda bisa masukkan jagung yang sudah dipotong-potong saja.

3. Masukkan wortel yang sudah diiris-iris, tunggu hingga setengah matang, lalu masukkan bayam, kemangi, dan cambah kedelai.

Baca Juga: Anda Harus Tahu Ini! Berikut 5 Manfaat Kesehatan Utama Dari Vitamin E untuk Tubuh

4. Tambahkan gula, garam, kaldu, jangan lupa koreksi rasa jika sudah enak matikan api lalu hidangkan di dalam mangkuk saji.

5. Jadikan sayur bayam sebagai menu sahur Anda atau menu buka puasa Anda dijamin bikin makan Anda makin semangat dan auto bakalan langsung habis.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah