Tanpa Telur dan SP, Begini Cara Membuat Ice Cream Magnum Sendiri Dirumah

- 1 April 2023, 08:28 WIB
Ice cream Magnum tanpa telur dan SP
Ice cream Magnum tanpa telur dan SP /YouTube Delmira Cooking
  1. Jika adonan ice cream Magnum sudah mengental, masukkanlah ke dalam cetakan lalu tutup bagian atasnya dengan kertas alumunium foil.

 

  1. Jangan lupa taruh batang stik ice cream ke dalam cetakan, lalu masukkan adonan ice cream Magnum ke freezer dan diamkan selama kurang lebih 4 jam sampai beku.

Baca Juga: Siapa Sangka Kembang Kol Bisa Diolah Dengan Tepung Jadi Sajian Lauk yang Crispy, Gini Cara Buatnya

  1. Sembari menunggu ice cream Magnum beku, siapkanlah wadah anti panas untuk membuat lapisan coklat kemudian masukkan 200 gram coklat susu batangan.

 

  1. Kemudian lelehkan coklat batangan tersebut di dalam air mendidih, lalu tuangkan ke dalam gelas dan beri 1 sendok makan kacang tanah sangrai yang sudah dicincang.

 

  1. Celupkan ice cream Magnum ke dalam lapisan coklat, biarkan hingga mengeras dan siap untuk disajikan.***

 

Halaman:

Editor: Ananda Nuraini

Sumber: YouTube Delmira Cooking


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x