Kulit Pangsit dan Kacang Jadi Cemilan Manis dan Renyah untuk Isian Toples Lebaran, Simpel dan Cuma 3 Bahan!

- 20 Maret 2023, 22:30 WIB
Resep cemilan tiga bahan dari kacang dan kulit pangsit yang renyah dan manis untuk isian toples Lebaran
Resep cemilan tiga bahan dari kacang dan kulit pangsit yang renyah dan manis untuk isian toples Lebaran /YouTube Yuniar Loli Kitchen

Secukupnya kulit pangsit/kulit lumpia

Secukupnya gula pasir (4 sdm per 1 kali penggorengan)

Baca Juga: Awas Bom Karbon! Ancaman Besar Bagi Kehidupan Manusia dan Lingkungan di Masa Depan Akibat Proyek Minyak

2 sdm tepung terigu + sedikit air

Cara membuat:

(adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});

1. Siapkan bahan-bahan, pastikan untuk mencuci bersih kacang tanah dan mengeringkannya terlebih dahulu dengan cara dijemur.

2. Kemudian, potong-potong kulit pangsit atau kulit lumpia menjadi potongan kotak kecil-kecil. Lakukan sampai selesai.

3. Setelah itu, masukkan dua sendok makan tepung terigu dan tuangkan sedikit air ke dalam sebuah mangkok kecil. Aduk-aduk sampai tercampur rata.

4. Ambil satu lembar kulit pangsit dan olesi dengan adonan perekat yang tadi sudah dibuat. Ambil satu buah kacang tanah dan letakkan ke atas kulit pangsit.

Baca Juga: Irish Bella Minta Doakan Kuat Menjadi Ibu, Ibunda Isyaratkan Cerai dari Ammar Zoni?

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x