Resep Enak, Segar Ide Takjil Anti Gagal Puding Mangga dengan Santan, Buat Menu Buka Puasa di Rumah atau Dijual

- 19 Maret 2023, 12:23 WIB
Ilustrasi - Resep enak dan segar puding mangga dengan santan
Ilustrasi - Resep enak dan segar puding mangga dengan santan /YouTube Rikaribi GoKitchen/

BERITASUKOHARJO.com - Puding salah satu cemilan yang banyak digemari semua umur. Rasanya yang manis dan lembut membuat orang mudah jatuh cinta dengan dessert satu ini.

Salah satu puding yang paling banyak disukai semua umur adalah puding mangga dengan santan. Rasa manis dan segarnya buah mangga kemudian dimakan dengan santan yang super creamy, pasti semakin nagih rasanya.

Tidak hanya itu puding mangga dengan santan ini bisa buat menu buka puasa di rumah atau dijual. Jadi kamu yang mau jualan coba ide takjil anti gagal ini. Siap-siap pembeli antri dan borong puding mangga dengan santan ini.

Baca Juga: Ide Takjil Buka Puasa Terbaru 2023, Lumpur Brownies Ini Cocok Jadi Ide Usaha Juga, Yuk Simak Resep Lengkapnya!

Supaya tidak semakin penasaran, langsung saja simak resep enak dan segar puding mangga dengan santan, yang telah dirangkum BeritaSukoharjo.com dari akun YouTube Kinanthi Andrea.

Bahan-Bahan:

300 gr mangga

2 bungkus agar agar plain

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x