Resep Semur Jengkol Anti Bau, Olahnya Harus Seperti Ini, Dijamin Lezat dan Mantap, Cocok untuk Lauk Makan

- 8 Maret 2023, 14:35 WIB
Resep semur jengkol anti bau dan rasanya lezat untuk lauk makan
Resep semur jengkol anti bau dan rasanya lezat untuk lauk makan /YouTube Ceceromed Kitchen

BERITASUKOHARJO.com – Inilah resep semur jengkol anti bau, kamu harus tahu cara mengolah dan memasaknya dengan benar lewat artikel berikut ini.

Untuk resep semur jengkol ini, kamu harus menambahkan bubuk kopi untuk menghilangkah bau tidak sedapnya, dijamin berhasil.

Sajian semur jengkong ini sangat lezat dan mantap, cocok jika dijadikan ide lauk makan keluarga di rumah, pasti suka.

Dijamin saat menikmati semur jengkol ini, kamu pasti akan terus nambah lagi, siap-siap saja menyediakan banyak nasi.

Langsung saja, mari simak resep semur jengkol berikut ini yang telah dilansir BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Ceceromed Kitchen.

Baca Juga: 10 Cara Memulai Bisnis Hampers Lebaran 2023 bagi Pemula, Lakukan Hal Ini Agar Keuntungan Makin Besar

Bahan-bahan yang dibutuhkan:

400 gram jengkol tua
2 sdm kopi bubuk
Air secukupnya
Minyak goreng
Bumbu halus:
1 cm pala
5 butir kemiri sangrai
2 cm jahe
1 cm lengkuas
5 siung bawang putih
9 siung bawang merah
¼ sdt merica butiran
Satu genggam cabe rawit merah
Bahan-bahan lainnya:
250-300 ml santan
100 gram tetelan sapi
1 buah tomat
3 lembar daun salam
1 sdt garam
1 sdt kaldu bubuk
1 sdt gula merah
6 sdm kecap manis
Minyak goreng secukupnya
Bawang merah goreng secukupnya

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x